5 Tips Jamin Pengajuan KPR agar Pasti Diterima Bank, Penuhi Syarat dan Ketentuannya

- 24 Maret 2021, 16:35 WIB
Ilustrasi tips pengajuan KPR agar pasti diterima oleh pihak bank.
Ilustrasi tips pengajuan KPR agar pasti diterima oleh pihak bank. /Kementerian PUPR

Meski begitu, mengajukan KPR bukanlah suatu perkara yang mudah untuk dilakukan.

Tak sedikit orang yang pengajuan KPRnya berakhir ditolak karena tidak memenuhi sejumlah syarat dan ketentuan yang diberikan oleh pihak bank.

Baca Juga: ETLE mobile/Portable Sudah Diresmikan, Simak Cara Pembayaran Denda Jika Kena Tilang Elektronik

Memang, jika dibandingkan dengan syarat pengajuan pinjaman lain, KPR memiliki beberapa syarat khusus yang bisa jadi menjadi alasan mengapa pengajuannya ditolak.

Lantas, apa saja poin penting dari syarat pengajuan KPR yang harus diperhatikan? Untuk menjawab pertanyaan tersebut, simak 5 tips yang menjamin pengajuan KPR pasti diterima oleh bank berikut ini.

1. Syarat dan Ketentuan Pengajuan KPR

Penyebab utama mengapa pengajuan KPR ditolak adalah syarat dan ketentuan yang tidak terpenuhi seluruhnya.

Sebab, pembelian rumah menyangkut dana dengan jumlah sangat besar. Dalam kata lain, pihak bank tidak akan mengambil risiko sedikit pun dan memastikan calon kreditur memenuhi segala kriteria yang diberikan.

Secara umum, syarat pengajuan KPR tidaklah terlalu bervariasi, yaitu seputar batas usia dan penghasilan. Namun, dalam penghitungan batas usia tersebut sedikit unik.

Baca Juga: Dukung Patrich Wanggai, Persija: Tidak Ada Tempat bagi Rasisme di Sepakbola 

Ambil saja contoh saat ini usia Anda 40 tahun dan berencana mengajukan KPR dengan syarat maksimal usianya 55 tahun.

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah