Intip Rahasia Orang Berumur Panjang, Pakar Rekomendasikan 5 Jenis Makanan Ini

- 21 Desember 2020, 08:50 WIB
Ilustrasi makanan sehat.
Ilustrasi makanan sehat. /PEXELS/Fauxels

Baca Juga: Sebut Terorisme Nodai Umat Islam, Musni Umar: Mereka Jangan Dibunuh, Proses secara Hukum

Selain itu Buettner menyarankan agar Anda dapat membatasi konsumsi protein hewani seperti daging atau makanan hewani lainnya dengan hanya mengonsumsi dua hari dalam seminggu.

Ia menyarankan memilih protein nabati, seperti kacang-kacangan atau olahannya seperti tahu yang ditumis ringan, ditaburi minyak zaitun atau tempe, atau variasi lainnya.

2. Sayuran

Berbahagialah Anda yang menyukai makanan nabati seperti sayuran ini, sebab menurut Buettner, 95 persen makanan kita seharusnya dari jenis nabati. Dikatakan Buettner, daerah zona biru yang  memiliki umur panjang, masyarakatnya memiliki kebiasaan dalam mengonsumsi berbagai macam sayur.

Baca Juga: Waspadai Kelompok Setengah Radikal, Ali Imron: Pemahaman Radikalisme di Indonesia Banyak Seka

"Di Zona Biru, orang makan berbagai macam sayuran taman yang mengesankan saat mereka sedang musim, dan kemudian mereka membuat acar atau mengeringkan kelebihannya untuk dinikmati selama musim sepi," katanya.  

"Makanan terbaik dari umur panjang terbaik dalam diet Zona Biru adalah sayuran hijau seperti bayam, kangkung, bit dan lobak, lobak, dan sawi" kata Buettner.

Selain itu makanan lain yang direkomendasikan mereka juga seperti brokoli, kubis Brussel, kubis, kembang kol, dan paprika dan nabati lainnya.

Baca Juga: Bantah Vaksin Covid-19 Jenis Sinovac yang Paling Lemah, Ini Jawaban Jubir Vaksinasi dari BPOM

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: wellandgood


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah