Demi Tuntaskan Janji Listyo Sigit, Kabupaten Bekasi Tambah 3 Alat E-TLE di Sekitar Cikarang

- 16 Februari 2021, 21:42 WIB
Ilustrasi Tilang Elektronik yang akan diberlakukan di Bekasi.
Ilustrasi Tilang Elektronik yang akan diberlakukan di Bekasi. /Divisi Humas Polda Metro

Baca Juga: Tidak Semua Mobil Kena Insentif, Berikut Daftar Mobil yang Dapat Relaksasi PPnBM 0 Persen

Hendra sangat mendukung adanya peningkatan tilang elektronik di jalan raya. Hal itu, guna mengurangi kecelakaan lalu lintas dan pelanggaran-pelanggaran lalu lintas di jalan raya.

Maka, itu dalam waktu dekat fasilitasnya akan segera ditingkatkan. Mulai dari rambu-rambu jalan, termasuk alat untuk E-TLE tersebut.

"Upaya tilang elektronik ini, dengan sendirinya tilang di jalan itu akan tereduksi. Walaupun belum semua, tapi bertahap akan dipasang dibanyak titik,"tuturnya.***

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama

Sumber: Dakta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x