Daftar Lokasi Vaksinasi di Jakarta yang Tersedia di Aplikasi JAKI

- 12 Juli 2021, 17:50 WIB
Daftar lokasi vaksinasi Covid-19 yang tersebar di daerah DKI Jakarta.
Daftar lokasi vaksinasi Covid-19 yang tersebar di daerah DKI Jakarta. /PIXABAY/Mufid/

PR BEKASI - Saat ini Pemerintah sedang melaksanakan program vaksinasi Covid-19 yang berlangsung di seluruh Indonesia, termasuk DKI Jakarta.

Bagi warga DKI Jakarta yang belum melaksanakan vaksinasi, dapat kunjungi lokasi di bawah ini dengan menggunakan aplikasi JAKI.

"Sentra Vaksinasi JAKI ini diperuntukkan untuk usia 12 tahun ke atas, dan berlangsung dari tanggal 12 Juli hingga 13 Agustus 2021," dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari Instagram @dkijakarta pada Senin, 12 Juli 2021.

Baca Juga: Cara Laporkan Pelanggar PPKM Darurat di Aplikasi JAKI

Lokasi-lokasi vaksinasi di bawah ini tersedia jam pelayanan dari Senin hingga Jumat pukul 09.00 sampai 12.00 WIB.

Berikut ini lokasi sentra vaksinasi Covid-19 yang tersebar di wilayah DKI Jakarta:

1. Jakarta Pusat

Cempaka Putih
- RPTRA Matahari (Kuota 300 per hari)

Gambir
- Puskesmas Kelurahan Petojo Selatan (Kuota 300 per hari)

Johar Baru
- SMPN 2 (Kuota 300 per hari)

Baca Juga: Daftar Harga, Lokasi, dan Tata Cara Vaksinasi Berbayar dari Kimia Farma, Khusus Wilayah Jawa dan Bali

Kemayoran
- SMK 3 Kemayoran (Kuota 300 per hari)

Menteng
- SMPN 8 Jakarta (Kuota 300 per hari)

Sawah Besar
- GOR Mangga Dua Selatan (Kuota 300 per hari)

Senen
- RPTRA Planet Senen (Kuota 300 per hari)

Tanah Abang
-SMP 40 Bendungan Hilir (Kuota 300 per hari)

Baca Juga: MRT Jakarta Gelar Vaksinasi Covid-19 Gratis, Berikut Lokasi dan Cara Daftarnya

2. Jakarta Utara

Cilincing
- Kantor Camat Cilincing (Kuota 300 per hari)

Kelapa Gading
- Gelanggang Remaja Kecamatan Kelapa Gading (Kuota 300 per hari)

Koja
- Jakarta Islamic Center (Kuota 300 per hari)

Pademangan
- Rumkitlap AGP Ancol (Kuota 300 per hari)

Penjaringan
- SMPN 112 Pejagalan (Kuota 300 per hari)

Tanjung Priok
- RPTRA Sungai Bambu (Kuota 300 per hari)

Baca Juga: 10 Titik Lokasi Pembelian dan Isi Ulang Tabung Oksigen di Kota Bekasi

3. Jakarta Barat

Cengkareng
- Puskesmas Kecamatan Cengkareng (Kuota 300 per hari)

Grogol Petamburan
- PKC Grogol Petamburan (Kuota 300 per hari)

Kalideres
- SMA 84 Kalideres (Kuota 300 per hari)

Kebon Jeruk
- Aula P3PAUD Kebon Jeruk (Kuota 300 per hari)

Baca Juga: Link, Lokasi dan Syarat Daftar Vaksinasi Gratis Anak Usia 12-17 Tahun dari Polda Metro Jaya

Kembangan
- PKC Kembangan (Kuota 300 per hari)

Palmerah
- SMAN 78 Jakarta (Kuota 300 per hari)

Taman Sari
- SDN 01 Pinangsia (Kuota 300 per hari)

Tambora
- Aula Puskesmas Kecamatan Tambora (Kuota 300 per hari)

Baca Juga: PPKM Darurat, Berikut 28 Lokasi Pembatasan Akses Masuk Maupun Keluar DKI Jakarta

4. Jakarta Selatan

Cilandak
- SMP Negeri 86 (Kuota 300 per hari)

Jagakarsa
- Puskesmas kecamatan Jagakarsa (Kuota 300 per hari)

Kebayoran Baru
- SMPN 12 Jakarta (Kuota 300 per hari)

Kebayoran Lama
- Rumah Dinas Kantor Camat Kebayoran Lama (Kuota 300 per hari)

Mampang Prapatan
- SMPN 141 Jakarta (Kuota 300 per hari)

Baca Juga: 63 Titik Lokasi Penyekatan Wilayah Jabodetabek Selama PPKM Darurat 3 Juli-20 Juli 2021

Pancoran
- Gedung SMESCO (Kuota 300 per hari)

Pasar Minggu
- Pejaten Village (Kuota 300 per hari)

Pesanggrahan
- Universitas Tanri Abeng (Kuota 300 per hari)

Setiabudi
- Puskesmas Kecamatan Setiabudi (Kuota 300 per hari)

Tebet
- Prudential Mall Kokas (Kuota 300 per hari)

Baca Juga: 14 Titik Lokasi Penyekatan Wilayah Jawa Barat Selama PPKM Darurat 3 Juli-20 Juli 2021

5. Jakarta Timur

Cakung
- Gedung A Kantor Walikota Jakarta Timur (Kuota 300 per hari)

Cipayung
- Pondok Pesantren Minhajurrosyidin (Kuota 300 per hari)

Ciracas
- GOR Ciracas (Kuota 300 per hari)

Duren Sawit
- SMA 71 Jakarta Timur (Kuota 300 per hari)

Baca Juga: Masuk Zona Merah Covid-19, Pemkab Garut Tutup Lokasi Wisata hingga Jamin Pangan Masyarakat

Jatinegara
- Mall City Plaza Jatinegara (Kuota 300 per hari)

Kramat Jati
- Puskesmas Kecamatan Kramat Jati (Kuota 300 per hari)

Makasar
- SMA Negeri 48 Jakarta (Kuota 150 per hari)
- Univ Borobudur (Kuota 150 per hari)

Matraman
-SMA Negeri 31 Jakarta (Kuota 300 per hari)

Pasar Rebo
- SDN 07 Pekayon (Kuota 200 per hari)

Baca Juga: Tak Mau Terulang Kembali, Anies Baswedan Inginkan Penambahan Lokasi Isoman

Pulogadung
- SMKN 26 Jakarta (Kuota 300 per hari)

6. Pulau Seribu

Kepulauan Seribu Utara
- SDN Pulau Kelapa 01 Pagi (Kuota 300 per hari)

Kepulauan Seribu Selatan
- RPTRA Pulau Tidung (Kuota 300 per hari).***

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: Instagram @dkijakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x